dari suatu barisan aritmatika diketahui suku pertama, kedua, dan keenamnya merupakan barisan geometri, sedangkan jumlah ketiga suku tersebut sama dengan 42. bed
SBMPTN
RSiDim5idianati
Pertanyaan
dari suatu barisan aritmatika diketahui suku pertama, kedua, dan keenamnya merupakan barisan geometri, sedangkan jumlah ketiga suku tersebut sama dengan 42. beda barisan aritmatika tersebut adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban ernestosihombing
Aritmatika
U1 = a
U2 = a + b
U6 = a + 5b
Jumlahnya
42 = a + (a + b) + (a + 5b)
42 = 3a + 6b
14 = a + 2b
a = 14 - 2b
Geometri
U2/U1 = U6/U2
a+b/a = a + 5b/a+b
14 - 2b +b/14 - 2b = 14 - 2b +5b/14 - 2b + b
14 - b/ 14 - 2b = 14 + 3b/14 - b
196 - 28b + b^2 = 196 + 14b - 6b^2
7b^2 - 42b = 0
b^2 - 6b = 0
b(b-6) = 0
b = 0 v b = 6
b = 0 tidak memenuhi karena beda barisan tidak mungkin 0
Berarti yg memenuhi b = 6