B. Indonesia

Pertanyaan

Buatlah dialog dalam situasi berikut
Kamu terburu buru pagi ini.kamu tidak menyadari bahwa kamu memakai sepasang kaus kaki yang salah.kamu malu ketika ibumu mengatakannya
Bagaimana percakapannya

1 Jawaban

  • Ibu. :nak knp kamu tergesa-gesa
    Anak :bu, aku telat skolah ni!
    ibu. :iya, jgn buru-buru begitu pakai b seragammu bagus-bagus,
    Anak. :iya,aku dh rapi ni,
    Ibu. :rapi apaan lihat kos kakimu,
    Anak :kaos kaki knp bu?
    Ibu. :ini kan hari senin,kamu kan harus pakai kaos kaki putih,bkn hitam.
    Anak. :oh iya ya.
    smoga membantu y.?

Pertanyaan Lainnya