Biologi

Pertanyaan

Hancurnya batuan dari gumpalan atau batuan yang berukuran besar menjafi butiran yang kecil, sampai menjadi sangat kecil dsbt

2 Jawaban

  • Hancurnya batuan dari gumpalan atau batuan yang berukuran besar menjafi butiran yang kecil, sampai menjadi sangat kecil disebut proses pelapukan batuan

  • pelapukan.
    pelapukan ada 3 jenis fisika, kimia dan biologi
    fisika itu biasanya terjadi karena adanya gesekan, dipukul, jatuh atau sebaginya. contoh batu yg mengelinding dari bukit lama kelamaan akan mengecil karena adanya gesekan atau pecah.
    biologi itu karena aktifitas makhluk hidup. contoh akar tanaman masuk kedalam pori batuan yang ada dan akar tersebut berkembang dan tumbuh maka batuan tersebut bisah pecah.
    kimia, karena senyawa kimia. contohnya hujan asam

Pertanyaan Lainnya