Matematika

Pertanyaan

jika masing masing dari pecahan 3/a, 4/a, 5/a adalah merupakan pecahan sederhana, manakah nilai a yg tepat? beserta cara
a. 48
b. 49
c. 50
d. 51

1 Jawaban

  • Karena pecahan sederhana, maka faktor pembilang dan penyebut tidak ada yang sama kecuali 1

    Faktor 3 = 1 3
    Faktor 4 = 1 2 4
    Faktor 5 = 1 5

    Maka faktor a tidak boleh terdapat 2 3 4 5

    Faktor 48 = 1 2 3 4 6 8 12 16 24 48
    Faktor 49 = 1 7 9 49
    Faktor 50 = 1 2 5 10 25 50
    Faktor 51 = 1 3 17 51

    Di dalam faktor 48 terdapat 2 3 4
    Faktor 50 terdapat 2 5
    Faktor 51 terdapat 3

    Maka jawaban yang benar yaitu b. 49 karena tidak memiliki faktor 2 3 4 5

Pertanyaan Lainnya