urutan tahapan senyawa organik teori evaluasi kimia
Biologi
hasanah563
Pertanyaan
urutan tahapan senyawa organik teori evaluasi kimia
1 Jawaban
-
1. Jawaban dutafajar
Tahap-tahap evolusi kimia sebagai berikut :
1). Terbentuknya senyawa kimia organik sederhana dari zat-zat anorganik dengan bantuan energi alam seperti sinar kosmis di atmorfer purba.
H2O + H2 + NH3 + CH4 ------- urea, formaldehid, asetat dan sebagainya
2). Terbentuknya senyawa kimia yang lebih kompleks melalui polimerisasi senyawa monomer organik.
a). Asam amino ----------- polimer protein
b). Glukosa ----------- polimer amilum, selulosa
c). Asam lemak + Gliserol
----------- Lemak
d). Nukleotida
----------- RNA
3). Terbentuknya senyawa kimia yang lebih kompleks seperti berikut : Urea, formaldehid, asetat, dan sebagainya ------- asam amino, glukosa, nukleotida dan asam lemak.
4). Molekul-molekul sederhana dan molekul polimer bergabung membentuk agregat seluler, beberapa molekul memiliki fungsi secara struktural. Selain itu beberapa molekul menjadi substrat reaksi yang dapat menghasilkan energi bagi reaksi-reaksi sintesis.
5). Beberapa nukleotida mengalami polimerisasi menjadi RNA yang bertindak sebagai enzim untuk sintesis dan mengarahkan jalannya reaksi dalam kompartemen (koaservat atau protobion).
6). RNA bertindak sebagai molekul pembawa informasi genetis
7). Reaksi-reaksi kimia agregat terjebak dalam sekat hidrofobik (lemak) yang akan menjadi cikal bakal seluler.
Secara sederhana, hipotesis Oparin dan Haldane digambarkan dalam skema berikut
H20 Sinar Kormis
Formaldehid
CH4 ---------------------
Asam format
NH3
Hidrogen
H2
Sianida
Dalam Asam asetat+
Atmosfer purba Glisin+
Asam laktat+
Alanin+
Sarkosin+
Urea+
Asam aspartat+
Keterangan
+ Molekul sederhana yang merupakan komponen penting organisme