Apa alasan utama tidak memaksakan budaya yunani dipraktikan di mesir, malah membuat perpaduan antara budaya yunani dan mesir?
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban winterlykyu
Karena jika dipraktikkan di Mesir, maka akan menimbulkan perselisihan antara keduanya.
Pembahasan
Budaya Yunani adalah sebuah budaya yang dibawa menuju Persia dan Mesir tapi tidak dipraktekkan karena menghasilkan Hellensime yang membuat orang-orang berbicara bahasa Yunani dan bergaya seperti orang Yunani.
Alexander Agung selaku pembawa budaya saat mengebebaskan Mesir dari negara Persia mengerti akan hal ini, karena jika dipaksa maka orang Mesir akan marah besar dan Alexander menghindari itu semua terjadi. Sebagai gantinya, ia mengusul asimilasi budaya Mesir-Yunani dan dikabulkan dengan pendirian perpustakaan bernama Library of Alexandria.
Pelajari Lebih Lanjut
Materi tentang masa Yunani dapat dilihat di :
- https://brainly.co.id/tugas/28126675
- https://brainly.co.id/tugas/169684
Detail Jawaban
Mapel : Sejarah
Kelas : X SMA
Materi : Masa Yunani Kuno
Kode Kategorisasi : 10.3
Kata Kunci : Alexander Agung, Mesir dan Yunani.
#TingkatkanPrestasimu
#OptiTimCompetition