diketahui sebuah persegi panjang mempunyai panjang 11m dan keliling 36 m. maka lebar dan luas dalam meter persegi adalah
Matematika
danielchristianp
Pertanyaan
diketahui sebuah persegi panjang mempunyai panjang 11m dan keliling 36 m. maka lebar dan luas dalam meter persegi adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Wiraaaaaa
Cari lebar persegi panjang dengan rumus keliling, yaitu :
K = 2p + 2l
36 = 2(11) + 2l
36 = 22 + 2l
2l = 36-22
2l = 14
l = 7 cm
maka luasnya adalah :
L = p x l
L = 11 x 7
L = 77 cm²