apa arti dosis menurut kbbi
B. Indonesia
reyhan170
Pertanyaan
apa arti dosis menurut kbbi
2 Jawaban
-
1. Jawaban keyshia30
1 takaran obat untuk sekali pakai (dimakan, diminum, disuntikkan, dan sebagainya) dalam jangka waktu tertentu: pasien itu pingsan karena menelan pil melebihi -- yang ditentukan oleh dokter; 2 ukuran pengobatan yang harus diberikan untuk jangka waktu tertentu (tentang radiasi atau penyinaran pada daerah atau bagian tubuh tertentu); 3 Fis jumlah energi atau tenaga yang diberikan oleh zarah pengion kepada suatu satuan massa bahan yang disinari atau diradiasi pada tempat yang diselidiki atau diminati;
-- ambang dosis minuman yang menimbulkan gangguan (pada tubuh);
-- maut dosis minuman yang menyebabkan kematian; -
2. Jawaban Lusiandrelia1
takaran....semoga membantu