PPKn

Pertanyaan

faktor-faktor penyebab tidak aktifnya masyarakat dalam perumusan kebijakan publik

1 Jawaban

  • 1) Faktor internal
    a. Perumusan kebijakan publik(masyarakat sudah terbiasa pola lama, masyarakat tdk tau adanya kesempatan untuk berpartisipasi, masyarakat tdk tau prosedur berpartisipasi, masyarakat tdk mau tau)
    b. Pelaksanaan kebijakan publik (rendahnya kesadaran hukum di kalangan masyarakat untuk melaksanakan kbijakan publik, masyarakat sengaja melanggar karna sanksinya tdk tegas)

    2) Faktor eksternal
    a. Perumusan kebijakan publik tdk dibukanya kesempatan kpd masyarakat utk berpartisipasi, adanya kesempatan berpartisipasi tdk diketahui masyarakat, masi ada pila yg tdk sesuai dgn otonomi daerah, adanya anggapan bahwa keterlibatan masyarakat justru akan memperlambat proses pembuatan kebijakan publik)
    b. Pelaksanaan kebijakan publik (kebijakan publik yg dibuat blm menyentuh jepentingan masyarakat secara langsung, kebijakan publik yg tdk memihak kpntingan masyarkat, hukum tdk ditegakkan secara adil, kebijakan publik yg dilaksanakan tdk memenuhi asas2 pemerintahan yg baik)

Pertanyaan Lainnya