Fisika

Pertanyaan

jika kecepatan:0 apakh percepatannya juga :0? jika percepatan:0,apakah kecepatannya:0?

2 Jawaban

  • a= v2-v1/delta t
    a= 0/delta t

    maka jika v= 0 maka a=0


    a= delta v/delta t
    0=delta v/delta t
    maka v=0 jika a=0
  • jika kecepatan 0 maka percepatannya juga 0 karena tidak ada perubahan kecepatan.
    jika percepatan 0 kecepatannya belum tentu 0 karena bisa saja melakukan gerak dengan kecepatan yang tetap sehingga tidak ada percepatan

Pertanyaan Lainnya