pak hadi mengisi kolam ikan dengan air selama 2,5 jam.jika debit air yang mengalir 45 liter per menit , volume air yang telah mengalir sebanyak?? dengan caranya
Matematika
nabilaputriariana
Pertanyaan
pak hadi mengisi kolam ikan dengan air selama 2,5 jam.jika debit air yang mengalir 45 liter per menit , volume air yang telah mengalir sebanyak?? dengan caranya
2 Jawaban
-
1. Jawaban nabilajr
volume = debit(d)×waktu (w)
d=45l/menit
w = 2,5 jam = 150 menit
45l/menit × 150 menit
6750liter -
2. Jawaban risma05
waktu=2,5 jam X 60= 150 mnt
debit=45 l/ mnt
V= D x W
=45 l/mnt x 150 mnt
=6750 l/ mnt