Ujian Nasional

Pertanyaan

Jika meninggal seorang suami meninggalkan ahli waris istri,ibu,dan seorang anak perempuan,maka bagian untuk anak perempuan adalah...

1 Jawaban

  • kelas : XII
    pelajaran : pendidikan agama Islam
    kategori : pembagian harta waris
    kata kunci : ahli aris dawil furuld

    pembahasan:
    pada soal disebutkan 'istri, ibu dan seorang anak perempuan'.
    istri, ibu dan seorang anak perempuan termasuk dalam ahli waris dzawil furuld, yaitu ahli waris yang sudah jelas besar kecilnya pembagian harta warisnya.
    1) seorang ibu, dengan anak : 1/6
    2) seorang istri, dengan anak : 1/8
    3) seorang anak perempuan tunggal: 1/2

    jadi, maka bagian untuk anak perempuan adalah 1/2

Pertanyaan Lainnya