Dalam beberapa kondisi, ibu yang setelah melahirkan tidak dapat menyusui karena tidak adanya air susu, faktor apa yang mempengaruhi?
Biologi
Annadiva
Pertanyaan
Dalam beberapa kondisi, ibu yang setelah melahirkan tidak dapat menyusui karena tidak adanya air susu, faktor apa yang mempengaruhi?
1 Jawaban
-
1. Jawaban QuizBiologi
1. Karena ibu stres dan memiliki penyakit
2. Kurang sering menyusui sehingga hormon oksitosin kurang terpacu
3. Mengonsumsi obat-obat tertentu
4. Melakukan diet saat sedang hamil padahal anak seharusnya memperoleh cukup nutrusi dari ibu
5. Kemungkinan terakhir karena si ibu pernah melakukan operasi payudara, ini akan mempengaruhi hormon prolaktin yang keluar.