1).apa yang dimaksud dengan setting ? 2). sebutkan 3 cara melatih pernapasan ?
Seni
dhea452
Pertanyaan
1).apa yang dimaksud dengan setting ? 2). sebutkan 3 cara melatih pernapasan ?
1 Jawaban
-
1. Jawaban ariny4
1.Latar/setting adalah penggambaran mengenai waktu, tempat, dan suasana terjadinya peristiwa-peristiwa dalam cerita. Tokoh-tokoh dalam cerita hidup pada tempat dan waktu (masa) tertentu.
2. Dengan berdiri santai, badan lurus, sambil meletakkan ujung jempol jari di ujung tulang rusuk terbawah. Tariklah nafas melalui hidung dengan cara perlahan atau dengan cepat, dan rasakan bahwa jempol kamu tadi terdorong kesebelah luar, sebagai reaksi dari melonggarnya tulang iga.
Jika telah terasa penuh, kemudian nafas tadi dikeluarkan dalam bentuk senandung vocal āaā atau konsonan āsā ataupun dengan hitungan. Yang jelas bukan dengan cara mendorong, tapi mengeluarkan nafas sehemat mungkin