Berikan pemahaman anda terkait aspek trigatra yang berupa letak geografis indonesia
PPKn
SapetyAp
Pertanyaan
Berikan pemahaman anda terkait aspek trigatra yang berupa letak geografis indonesia
1 Jawaban
-
1. Jawaban Mamanosz
kelas: xi
pelajaran: pkn
kata kunci: trigatra, aspek alamiah
Dalam wawasan negara ada konsep yang disebut astagatra yang terdiri atas aspek alamiah (trigatra) dan aspek sosial (pancagatra). trigatra mencakup posisi atau lokasi geografis, keadaan dan kekayaan alam, dan keadaan dan kemampuan penduduk nusantara. Sedangkan pancagatra merupakan aspek sosial kemasyarakatan yang terbangun daripada ideologi, politik, ekonomi, sosial-budaya serta pertahanan dan keamanan nasional. antara gatra yang alamiah dan bentukan ini memiliki kolerasi yang jelas dan saling terkait.
Trigatra yang bersifat alamiah (given) ini merupakan anugerah yang Maha Kuasa terhadap masyarakat Indonesia. Oleh sebab itu, kekayaan tersebut harus senantiasi dimaksimalkan dan dijaga potensinya.