Apa Kepanjangan dari UPTD?
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban josuabrainly
UPTD adalah UNIT PELAKSANA TEKNIS DAERAH atau DINAS.
Pembahasan
UPTD adalah salah satu contoh akronim atau singkatan yang dapat kita temukan dalam kosakata Bahasa Indonesia. Akronim merupakan teknik yang digunakan untuk menyajikan rangkaian kata yang dianggap terlalu panjang ke dalam bentuk yang lebih ringkas atau singkat tanpa menghilangkan inti informasi yang tercantum dalam rangkaian kata tersebut. Dengan bentuk yang lebih singkat, sebuah rangkaian kata dapat dengan lebih mudah dihafal dan dikenal oleh masyarakat luas.
Selain UPTD, contoh akronim lain yang dapat kita temukan adalah TNI atau Tentara Nasional Indonesia, KPU atau Komisi Pemilihan Umum, dan TVRI atau Televisi Republik Indonesia.
Pelajari lebih lanjut
Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang akronim:
https://brainly.co.id/tugas/10747068
Detil jawaban
Kelas: VIII
Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
Bab: Bab 1 - Sastra
Kode kategori: 8.1.1
Kata kunci: uptd adalah