Biologi

Pertanyaan

Perhatikan mekanisme pernapasan berikut:
1. Rongga dada membesar
2. Otot antar tulang rusuk berkonstaksi
3. Otot diafragma berkontraksi
4. Rongga dada mengecil
5. Otot antar tulang rusuk berelaksasi
6. Otot diafragma berelaksasi

Dari data diatas yang merupakan fase ekspirasi pada pernapasan perut adalah...
A. 1, 2 dan 3
B. 2, 3 dan 4
C. 4, 5 dan 6
D. 3, 4 dan 5

2 Jawaban

Pertanyaan Lainnya