Apa sumber berita adanya kerajaan Mataram Kuno ?
IPS
TheresiaPBW
Pertanyaan
Apa sumber berita adanya kerajaan Mataram Kuno ?
2 Jawaban
-
1. Jawaban angelaveronicaa
Prasasti Canggal, Prasasti Kalasan, Prasasti Mantyasih, dan Prasasti Klurak. Semoga membantu :) -
2. Jawaban alifayaqin
1. Prasasti Canggal
2. Prasasti Kalasan
3. Prasasti Kedu (Mantyasih)
4. Prasasti Kelurak
5. Prasasti Ratu Boko
6. Prasasti Nalanda