Matematika

Pertanyaan

jika kubus panjang rusuknya 13 cm.di buat kerangka kubus dari kawat ,maka panjang kawat yg dibutuhkan adalah......

2 Jawaban

  • Sama saja dengan mengitung panjang rusuknya
    rusuk kubus sama panjang dan ada 12
    maka 12 x 13 = 12²+12=144+12=156 cm
  • Jumlah panjang rusuk Kubus 
    JPR = 12 x rusuk 
            = 12 x 13 
            = 156 cm 
    Jadi, panjng kawat yg dibutuhkan adalah 156  cm 

Pertanyaan Lainnya