Biologi

Pertanyaan

apa saja jenis-jenis tanah dan pengertiannya?

1 Jawaban

  • 1.Tanah Andosol
    merupakan salah satu jenis tanah vulkanik dimana terbentuk karna adanya proses vulkanisme pada gunung berapi.Tanah ini sangat subur dan baik untuk ditanam

    2.Tanah Entisol
    merupakan saudara dari tanah andosol namun biasanya merupakan pelapukan dari material yang dikeluarkan oleh letusan gunung berapi seperti debu,pasir,lahar.

    3.Tanah Humus
    tanah humus merupakan tanah yang terbentuk dari pelapukan tumbuh"han.mengandung banyak unsur hara dan mineral yang sangat subur.

    4.Tanah Latasol
    jenis tanah ini juga salah satu yang terdapat di indonesia,tanah ini terbentuk dari pelapukan batuan sedimen dan metamorf

    5.Tanah Kapur
    tanah ini berasal dari batuan kapur yang mengalami pelapukan.

Pertanyaan Lainnya