B. Arab

Pertanyaan

contoh kandungan yang menunjukan kewajiban ta'at kepada orang tua? berikan 2 contoh!

2 Jawaban

  • kandungn surat al isra 23 24
    Seorang anak, sudah semestinya untuk selalu berlaku sopan dan santun kepada orang tua. Tidak tanpa terkecuali karena sudah jelas bahwa orang tualah yang sudah memberi sepenuhnya kasih sayang kepada anak. Sebagai orang tua pun juga harus memberikan didikan yang baik serta sesuai dengan nilai-nilai agama, karena semua itu demi kebaikan orang tua serta anak. Dengan demikian suatu karakter pendidikan dalam islam bisa tercipta dengan baik jika kedua pihak saling menunjukan keharmonisasian hubungan dengan dasar-dasar pendidikan yang dibentuk sebaik-baiknya.

    contoh : jika disurah tidak boleh bilang tidak mau
                  jika di nasehati harus mendengarkan
    semoga dapat membantu, maaf jika salah jawab
  • Surat Al-Isra ayat 23 menyebutkan bahwa :
    • Pertama, Allah memerintahkan kepada hamba-hambanya untuk menyembah Dia semata, tidak ada sekutu bagi nya .
    • Kedua, harus berbakti kepada kedua orang tua, baik itu maupun kepada guru, teman, serta maupun masyarakat

Pertanyaan Lainnya