Fisika

Pertanyaan

Suatu resultan gaya 20 N menghasilkan percepatan 5m/s² pada sebuah benda, maka berat beda itu adalah...(g=10 m/s²)

1 Jawaban

  • menggunakan hukum newton 2

    F = massa . percepatan
    20 = m. 5
    m = 4 kg
    berat = massa. x gravitasi
    berat = 40 newton

Pertanyaan Lainnya