Sejarah

Pertanyaan

Mengapa system pemerintahan kerajaan kutai biasanya dipegang oleh keluarga dekat saja ?

1 Jawaban

  • Dalam system ini Sultan/raja membawahi mangkubumi,jabatan yang biasanya dipegang oleh keluarga dekat raja/ sultan misalnya paman.
    Tugas mangkubumi mewakili raja dalam sebuah acara apabila raja berhalangan hadir dan memangku jabatan raja untuk menggantikan kedudukan putra mahkota apabila putra mahkota tersebut belum berumur 21 tahun dan ini tercantum dalam Undang-Undang
    pasal 9 (soeton 1975 : 54).

Pertanyaan Lainnya