Ani menabung dibank sebesar Rp 1.000.000,00 dengan suku bunga tunggal 9% setahun.Tabungan Ani saat diambil sebesar Rp1.135.000,00.Lama Ani menabung adalah....
Ujian Nasional
yul24
Pertanyaan
Ani menabung dibank sebesar Rp 1.000.000,00 dengan suku bunga tunggal 9% setahun.Tabungan Ani saat diambil sebesar Rp1.135.000,00.Lama Ani menabung adalah....
1 Jawaban
-
1. Jawaban sjdhana
bunga yg didpt = 1.135.000 - 1.000.000 = 135.000
9/100 x 1000.000 = 90.000/12 = 7500/bln
lama menabung = 135.000/7500 = 18 bulan
semoga membantu