kimia kelas 10 perbedaan antara molekul unsur dengan molekul senyawa adalah a. molekul unsur terdiri dari satu jenis atom saja sedangkan molekul senyawa terdiri
Kimia
dbasalamah
Pertanyaan
kimia kelas 10
perbedaan antara molekul unsur dengan molekul senyawa adalah
a. molekul unsur terdiri dari satu jenis atom saja sedangkan molekul senyawa terdiri dari beberapa jenis atom atau lebih
b. molekul unsur atomnya satu sedangkan molekul senyawa `jumlah atomnya lebih dari satu atau lebih
c. molekul unsur mempunyai rumus kimia molekul sedangkan molekul senyawa memiliki rumus kimia empiris
d. molekul unsur mempunyai ikan kovalen sedangkan molekul senyawa memiliki ikatan ion
e. reaksi pada molekul unsur adalah reaksi oksidasi sedangkan pada molekul senyawa adalah reduksi
perbedaan antara molekul unsur dengan molekul senyawa adalah
a. molekul unsur terdiri dari satu jenis atom saja sedangkan molekul senyawa terdiri dari beberapa jenis atom atau lebih
b. molekul unsur atomnya satu sedangkan molekul senyawa `jumlah atomnya lebih dari satu atau lebih
c. molekul unsur mempunyai rumus kimia molekul sedangkan molekul senyawa memiliki rumus kimia empiris
d. molekul unsur mempunyai ikan kovalen sedangkan molekul senyawa memiliki ikatan ion
e. reaksi pada molekul unsur adalah reaksi oksidasi sedangkan pada molekul senyawa adalah reduksi
2 Jawaban
-
1. Jawaban mattaddrian
perbedaan antara molekul unsur dengan molekul senyawa adalah
- molukel unsur itu terdiri dari satu unsur yang samadan terdiri dari huruf besar dan kecil /satu huruf besar
cth Fe,Mg,H,Li
- molukel senyawa yaitu terdiri dari beberapa unsur yg berbeda dan menyatu jdi suatu senyawa
cth HCl,Al(S0)4, Mg(OH), HSn,Nacl -
2. Jawaban Azolla1
Setau saya
A. molekul unsur terdiri dari satu jenis atom saja sedanglan molekul senyawa terdiri dari beberapa atom atau lebih