nilai lim x mendekati 0 x pangkat 3 + 2x pangkat 2 - 5x dibagi x pangkat 2 + 2x
Matematika
arvi23
Pertanyaan
nilai lim x mendekati 0 x pangkat 3 + 2x pangkat 2 - 5x dibagi x pangkat 2 + 2x
1 Jawaban
-
1. Jawaban EdiHeaven
Lim x³+2x²-5x / x²+2x
x→0
(jika di subtitusikan langsung maka bentuknya 0/0 dan itu tidak tentu maka faktorkan jika bisa di faktorin)
Lim x(x²+2x-5) / x(x+2) ( x/x habis)
x→0
Lim (x²+2x-5 / x+2) (subtitusikan x=0)
x→0
0²+2(0)-5 / 0+2
-5/2
jadi hasilnya -5/2