B. Arab

Pertanyaan

ayat alquran yang menjelaskan kepastian dan datangnya hari kiamat adlh

1 Jawaban

  • Hari kiamat pasti akan terjadi bukti tersebut telah allah jelaskan dalam firmannya.

    Surat Al-Hajj ayat 7 :

    وَّاَنَّ السَّاعَةَ اٰتِيَةٌ لَّا رَيۡبَ فِيۡهَا ۙ وَاَنَّ اللّٰهَ يَـبۡعَثُ مَنۡ فِى الۡقُبُوۡرِ ‏

    Artinya : Dan sungguh, (hari) Kiamat itu pasti datang, tidak ada keraguan padanya; dan sungguh, Allah akan membangkitkan siapa pun yang di dalam kubur.

    Pembahasan

    Hari kiamat adalah hari yang pasti akan terjadi dan pada hari itu alam semesta hancur begitu juga dengan segala sesuatu di dalamnya, pada hari kiamat allah akan membangkitkan orang mati.

    Percaya / iman kepada hari ahir adalah salah satu rukun iman yang ke lima.

    Hikmah dari percaya adanya hari ahir adalah  :

    1. Mendorong kepada setiap orang muslim untuk selalu memperbanyak amal kebaikan
    2. Mendorong kepada setiap orang muslim untuk membelanjakan hartanya dijalan Allah , dan tdk kikir
    3. Mendorong kepada setiap muslim untuk selalu bersyukur kepada Allah dan tidak merasa iri jika ada yg mendapat rejeki lebih
    4. Mendorong kepada setiap muslim untuk berlomba lomba dalam kebaikan
    5. Menentramkan hati apabila mendapat perlakuan yang tidak adil , karena yakin besok di hari ahir akan mendapat keadilan

    Pelajari Lebih Lanjut

    • Bagaimana cara beriman kepada hari akhir ? brainly.co.id/tugas/684331
    • Akibat tidak beriman kepada hari akhir dapat di simak di https://brainly.co.id/tugas/6824108
    • 3 perilaku yang mencerminkan iman kepada hari akhir! brainly.co.id/tugas/4047557

    =======================

    Detail Jawaban

    Kelas : 12  

    Mapel : PAI

    Kategori : Iman kepada hari akhir

    Kode : 12.14.3

    #AyoBelajar

Pertanyaan Lainnya