Sebuah limas segi empat beraturan memiliki ukuran panjang sisi alas 10 cm. Jika panjang rusuk pada bidang tegaknya masing masing 13 cm, maka luas permukaan lima
Matematika
doiiii
Pertanyaan
Sebuah limas segi empat beraturan memiliki ukuran panjang sisi alas 10 cm. Jika panjang rusuk pada bidang tegaknya masing masing 13 cm, maka luas permukaan limas adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban Shintashif
tinggi bidang tegak
=√13²-5²=√169-25=√144=12cm
Luas permukaan
=10.10+4.1/2.10.12
=100+2.120
=100+240
=340cm2
semoga membantu -
2. Jawaban RiaAnggita
Luas permukaan limas = Luas alas + 4Luas segitiga
L = 10×10 + 4 (10×t/2)
t = pitagoras√13^2 - 5^2
t = √169-25
=√144
t = 12 cm
L = 100 + 4 (10×12/2)
= 100 + 240
L = 340 cm^2
Semoga membantu