Kimia

Pertanyaan

sebanyak 3 gram belerang tepat bereaksi dengan 6 gram tembaga menghasilkan tembaga (ll) sulfida. jika 8 gram belerang bereaksi dengan 10 gram tembaga, berapakah massa tembaga (ll) sulfida yang terbentuk

1 Jawaban

  • Bab Hukum Dasar
    Kimia SMA Kelas X


    Massa belerang : massa tembaga
    = 3 : 6
    = 1 : 2

    8 gram belerang + 10 gram tembaga
    = 1(8) gram belerang + 2(5) gram tembaga
    = 8 gram belerang + 10 gram tembaga
    = 18 gram tambaga (II) sulfida

    Semoga membangu;)

Pertanyaan Lainnya