Matematika

Pertanyaan

siswa kelas IV terdiri atas XL orang. Sebanyak XXV menyukai es krim cokelat dan XV siswa menyukai es krim vanila. Jika ada V siswa yang tidak menyukai kedua-duanya, berapa banyak siswa yang menyukai kedua-duanya?

1 Jawaban

  • jumlah siswa yang memilih = 40-5 = 35 orang
    org yg mnyukai eskrim coklat+org yg mnyukai es krim vanila= 25 + 15 =40 orng
    jadi banyak siswa yang menyukai kedua"nya adalah..
    = 40-35 = 5 orng

Pertanyaan Lainnya