Jika x1 dan x2 merupakan penyelesaian dari 12+5x-2x2=0, maka nilai x1+x2 adalah...
Matematika
fitri1397
Pertanyaan
Jika x1 dan x2 merupakan penyelesaian dari 12+5x-2x2=0, maka nilai x1+x2 adalah...
1 Jawaban
-
1. Jawaban whongaliem
12 + 5x - 2x² = 0 ⇒ a = - 2 ; b = 5 ; c = 12
x1 + x2 = - b/a
= - (5 / -2)
= 5 / 2
= 2 1/2 ..... jawaban : D