B. Indonesia

Pertanyaan

1. apa yg dimaksud cerita?

2. jelaskan yg dimaksud dengan kata berikut
a.pencerita
b.bercerita

3. bagaimanakah langkah2 menulis puisi?

2 Jawaban

  • 1.Cerita adalah rangkaian peristiwa yang disampaikan, baik berasal dari kejadian nyata (non fiksi) ataupun tidak nyata (fiksi).


    3.-menentukan tema
    -menentukan bentuk dan struktur puisi
    -pilih kata
    -gunakan imajinasi
    -gunakan bahasa
  • 1.Cerita adalah rangkaian peristiwa yang disampaikan, baik berasal dari kejadian nyata (non fiksi) ataupun tidak nyata (fiksi)

    2.a.pen·ce·ri·ta n orang yg bercerita; tukang cerita: indah buruknya hikmat kita tergantung pd kepetahan lidah penyalin atau ~; akulah ~ , pelakon, dan pengarah sandiwara itu;
    b.ber·ce·ri·ta v menuturkan cerita: aku hanya beberapa kali mendengar juru pantun ~; ketika guru ~ , anak-anak diam;

    3.-Menentukan tema puisi
    -Menentukan bentuk dan struktur puisi
    -Pilihan kata/diksi
    -Gunakan daya imajinasi dalam penyajian
      -Gunakan gaya bahasa atau majas
      -Gunakan unsur bunyi atau irama secara tepat

Pertanyaan Lainnya