Ujian Nasional

Pertanyaan

tumbuhan hijau (P)>>ulat(Q)>>burung kecil(R)>>burung elang(S)

Peran organisme dalam rantai makanan tersebut yang tepat adalah...
A. P = produsen dan R=konsumen sekunder
B. P= produsen dan S= konsumen kuarterner
C. Q= produsen dan R= konsumen primer
D. Q = produsen dan S = konsumen tersier

tolong dijawab dan beri pembahasannya ya
makasih

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya