Matematika

Pertanyaan

usia paman 48 Tahun
usia ayah 1/8 lebih muda dari paman
usia ibu 4tahun lebih muda dari ayah
tentukan perbandingan usia ayah:ibu

1 Jawaban

  • 1/8 × 48 = 6,
    usia ayah = 48 - 6 = 42 tahun.
    usia ibu = 42 - 4 = 38 tahun.
    perbandingan = 42/38 : 2/2 = 21/19.
    jadi perbandingan usianya 21:19

Pertanyaan Lainnya