Matematika

Pertanyaan

sebuah lingkaran berpusat di titik O dan titik A berada di luar lingkaran. jika panjang OA = 26cm. dan panjang AB = 24cm. maka panjang jari jari lingkaran adalah

1 Jawaban

  • saya asumsikan bahwa OB adalah garis singgung lingkaran dengan B berada di lingkarannya ya

    OA² = OB² + r²
    26² = 24² + r²
    maka r = 10 cm

    semoga membantu :)

Pertanyaan Lainnya