Matematika

Pertanyaan

perbandingan keliling persegi panjang dan persegi adalah 5:4.jika keliling persegi panjang 135 satuan,maka panjang sisi persegi adalah.........satuan

2 Jawaban

  • kel. persegi= 4 x satuan
    persegi:p.panjang= 5:4
    kel.persegi= 4/5 x 135 = 108 satuan.

    108 satuan= 4 x satuan
    108:4 = satuan
    27 = satuan
  • K persegi panjang : keliling persegi=5:4
    135: keliling persegi=5:4
    27:keliling persegi=1:4
    Kali silang
    Keliling persegi=108 satuan
    Sisi persegi=108/4=27 satuan

Pertanyaan Lainnya