Pernyataan mana yang benar? (Vektor)
Matematika
nhikmah1994
Pertanyaan
Pernyataan mana yang benar? (Vektor)
1 Jawaban
-
1. Jawaban arsetpopeye
Perhatikan gambar berikut! Pernyataan mana yang benar adalah u + w = –v. Vektor adalah besaran yang memiliki nilai dan arah. Vektor posisi adalah vektor yang titik pangkalnya berada di titik O(0, 0, 0). Contoh:
- OA = a
- OB = b
- OP = p
Jika titik pangkalnya bukan di titik O, maka dapt ditulis
- AB = b – a
- PQ = q – p
Pembahasan
Misal
- u = AB
- v = BC
- w = CA
Jika dilihat dari arahnya, penjumlahan ketiga vektor tersebut adalah kembali ke asal yaitu dari A ke B, B ke C dan C ke A sehingga
AB + BC + CA = (b – a) + (c – b) + (a – c)
u + v + w = 0
u + w = –v
Jawaban B
Pelajari lebih lanjut
Contoh soal lain tentang vektor
- Vektor MN: https://brainly.co.id/tugas/9359306
- Besar sudut ABC: https://brainly.co.id/tugas/10186200
- Perkalian vektor: https://brainly.co.id/tugas/10950804
------------------------------------------------
Detil Jawaban
Kelas : 10
Mapel : Matematika Peminatan
Kategori : Vektor
Kode : 10.2.5