jelaskan dengan fungsi jaringan yang terdapat pada hewan
Biologi
gedegenjot
Pertanyaan
jelaskan dengan fungsi jaringan yang terdapat pada hewan
1 Jawaban
-
1. Jawaban agustinaarobaya
jaringan hewan dan fungsinya
1. J. Epitel fungsinya melapisi permukaan tubuh bagian luar (epidermis)
2. J. Saraf fungsinya menyalurkan dan mengatur pola kerja dan rangsangan dari dan ke alat-alat tubuh
3. J. Otot fungsinya sebagai alat gerak aktif
4. J.Pengikat fungsinya melekatkan dengan erat satu jaringan dengan yg lain sehingga menyatu dan menunjang fungsi organ
5.J.Lemak fungsinya menyimpan lemak, cadangan makanan, menjaga dan mengatur suhu tubuh
*semoga membantu