B. Indonesia

Pertanyaan

11. Melihat hubungan Maria dan Yusuf, sering Tuti tergugah hatinya ingin bahagia seperti mereka. Tetapi, ia wanita idealis. Lamaran Supomo yang berijazah direktur sekolah lulusan Negeri Belanda ditolaknya karena ia tidak mau menyerahkan diri kepada pria yang kurang sebandong dan kurang ia cintai. Baginya, perkawinan bukan tempat pelarian dari rasa kesepian dan takut dikerjar usia. Penggalan novel tersebut merupakan tahapan alur bagian...
a. pengantar
b. penampilan masalah
c. klimaks
d. penyelesaian
21. Karena Kasih-Mu
Karena kasih-Mu
Engkau tentukan waktu
Sehari lima kali bertemu
Aku ingin rupa-Mu
Kulebihi sekali
Sebelum cuaca menali
sutera
Tema puisi tersebut adalah...
a. pertemuan lima kali sehari
b. pendekatan diri kepada Tuhan
c. kerinduan pada kekasih
d. harapan pada masa depan
32. Kalimat poster yang berhubungan dengan lingkungan hidup yang tepat adalah...
a. Utamakanlah keselamatan ketika mengemudi
b. Hemat energi berarti sayang anak cucu
c. Bayarlah pajak tepat waktu
d. Hadirilah pameran buku di Grand Mall Semarang 20 Juni sampai 5 Juli 2012
Tolong bantu saya untuk mengerjakan soal no 11,21,dan 32 dengan benar!!!

2 Jawaban

  • 11.) b. penampilan masalah (bukan puncak masalah/klimaks)
    21.) b. pendekatan diri kepada Tuhan (Islami)
    32.) b. Hemat energi berarti sayang anak cucu (lingkungan yang dilestarikan dengan hemat energi)

    *Semoga membantu, jawaban terbaiknya ditunggu :v*
  • 11) b
    21)a

    maaf kalo salah

Pertanyaan Lainnya