sebanyak 8 gram gas metana di bakar dengan 32 gram gas oksigen menghasilkan 22 gram gas karbon dioksida dan sejumlah uap air. berapakah massa uap air yang di ha
Kimia
dilazalda
Pertanyaan
sebanyak 8 gram gas metana di bakar dengan 32 gram gas oksigen menghasilkan 22 gram gas karbon dioksida dan sejumlah uap air. berapakah massa uap air yang di hasilkan dari reaksi tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban arikusw135
Berkaitan jumlah massa reaktan = jumlah massa produk dalam sistem tertutup (hukum Lavoisier)
Maka massa uap air = 32+8-22 = 18 gram